Tribun Timur: Tamalanrea Kota Mandiri
Makassar News
Tamalanrea Kota Mandiri
Selasa, 9 Februari 2010 | 02:28 WITA
DALAM konsep tata ruang dan pemukiman Pemkot, wilayah Tamalanrea disiapkan sebagai kota mandiri. Dengan alasan lahan yang tersedia dalam kota tidak bisa lagi dikembangkan.
"Kawasan timur Makassar termasuk Tamalanrea dan Biringkanayya disiapkan sebagai tujuan utama bagi warga dari Maros, Pangkep, dan sekitarnya. Sehingga mereka tidak perlu melewati jembatan Tello kalau ke Makassar," kata Ilham di Balai Kota, Makasar, kemarin.
Konsep pengembangan di kawasan ini diarahkan pada konsep kota mandiri (superblock) atau kawasan yang di dalamnya memiliki fasilitas penunjang yang lengkap. Konsep ini bisa mengalihkan pusat keramaian kota ke Tamalanrea dan sekitarnya. (sur)
Dahlan Dahi dan Marissa Haque
6 years ago
No comments:
Post a Comment